Bunga duka cita bisa anda kirimkan dalam berbagai bentuk. Yang paling umum adalah bunga papan, bunga salib, bunga krans dan bunga standing. Semua karangan bunga ini dirangkai pada saat anda memesan bunga duka cita untuk dikirimkan ke rumah duka. Hal ini dilakukan agar bunga yang sampai di tempat tujuan datang dalam kondisi segar dan cantik.
Bentuk bunga papan duka cita


Karangan bunga duka cita bentuk bunga salib dan bunga standing
Pengiriman bunga duka cita diberikan secara tulus kepada keluarga yang ditinggalkan dengan maksud menghibur dikarenakan duka yang mendalam pada momen belasungkawa. Penerima rangkaian bunga ini pasti sangat menghargai anda dan menyambut bunga duka cita ini dengan tabah.
Hubungi kami segera dengan mudah di nomor 0822-99148647, (XL) 0859-39626777 untuk mendapatkan layanan informasi yang dibutuhkan dalam pemesanan dan pengiriman bunga duka cita dalam berbagai bentuk dari Florist Jakarta.